Kamis, 01 Mei 2014

Asus Zenfone 4, Intel Atom 2 inti, layak dimiliki




Setelah lama tak terdengar kabarnya dalam ranah smartphone, kini asus menggebrak pasar dengan meluncurkan 3 produk andalannya yang bertajuk Asus Zenfone 4, 5, dan 6. Di dalam artikel ini saya hanya akan mengulas "si bungsu" yaitu ASUS Zenfone 4.